Cordova EO dipercaya oleh BEM IPB untuk mengadakan Grand Launching Leadership & Entrepreneurship School (LES) pada hari Sabtu, 27 Maret 2010 di Gedung Graha Wisuda IPB Dermaga dengan peserta mahasiswa 1000 orang dengan format acara Seminar Motivasi & Entrepreneurship dengan bintang tamu Marwah Daud Ibrahim, Ph.D dan Valentino Dinsi, MM, MBA